Sabtu, 25 Mei 2013

Hati-hati Produk Kosmetik "Theraskin" Asli Tapi Palsu


Hati-hati Dengan Produk Theraskin Asli Tapi Palsu (Aspal)

Kepada para pengguna produk kosmetik krim perawatan "Theraskin" diharapkan untuk waspada dengan adanya produk "Theraskin" Aspal, Asli tapi palsu.
Para pennjual produk perawatan "Theraskin" Aspal ini adalah para orang orang yang tidak bertanggung jawab. Mengapa sampai terjadi hal yang demikian?


Berikut ini ciri-ciri Kosmetik "Theraskin" Palsu :

  • Biasanya penjual menawarkan dengan harga sangat murah, sehingga konsumen sangat tertarik dengan produk "Theraskin" palsu ini.

  • Pada kemasan (baik botol maupun pot) tidak ada label "Theraskin" (Logo merah, tulisan hijau)

  • Nama produk ditulis dengan sekedarnya. di Print di kertas biasa atau dicetak hitam putih dengan plastik label.

  • Tidak ada kode produksi di bawah pot atau di bawah botol.

  • Tidak ada tanggal expired produk.

  • Yang pasti juga khasiatnya tidak seperti Produk "Theraskin" yang Asli.


Dan berikut ini ciri-ciri produk "Theraskin" yang asli :


  • Ada label Merek "Theraskin" dengan logo warna merah dan tulisan berwarna hijau

  • Pada label produk, terdapat keterangan jelas mengenai nama produk

  • Ada kode produksi.

  • Ada tanggal expired produk.

  • Ada nomor kode B POM (Badan Pengawas Obat dan Makanan) untuk masing-masing jenis produk Theraskin.

  • Pada label belakang ada keterangan mengenai kegunaan produk, cara pemakaian produk, dan isi kandungan produk dengan sangat jelas.


 

Info pemesanan krim:

SMS : 0853-9837-1233

Tidak ada komentar:

Posting Komentar